Jangan Dimarahi, Begini Cara Tepat Agar Anak Tak Lagi Pilih-pilih Makanan
Thursday, 04 September 2014 06:29 | | |
"Orang tua juga harus menjadi model perilaku makan. Selalu makan bersama dengan anak. Jangan pilih-pilih makan juga sehingga anak bisa meniru apa yang dipelajarinya dari orangtua."
Di malam hari, umumnya bayi terbangun setiap dua jam sekali. Bagi para orangtua baru, hal ini mengakibatkan kurang tidur yang pada akhirnya menyebabkan stres.
Namun emosi bukanlah sebuah sikap yang bijaksana dan solusi tepat untuk menghadapi anak yang rewel, justru apabila emosi kita terpancing maka buah hati kita akan menjadi semakin rewel. Tentu seorang anak tidak ada yang bermaksud untuk membuat kita jengkel. Akan tetapi mungkin itulah cara anak mengekspresikan apa yang dirasakannya dan mengungkapkan keinginannya.
Salah kaprah ini terus berlanjut ketika sang anak harus mengikuti tes/ujian masuk SD (Sekolah Dasar). Cukup banyak SD favorit yang menyaring calon siswa dengan menguji kemampuan baca-tulisnya. Seolah hendak mengatakan bahwa syarat masuk SD tersebut adalah sudah lancar baca-tulis. Sehingga guru SD Klas 1 nanti tak perlu repot-repot mengajari peserta didik baca dan tulis. Padahal orang tua menyekolahkan anak ke SD adalah supaya anaknya diajari baca dan tulis.
Main Game 1 Jam Sehari Baik Untuk Kesehatan Anak, Menurut Peneliti
Saturday, 09 August 2014 01:39 | | |
Hasil penelitian terbaru menyatakan bahwa dibandingkan dengan anak-anak yang tidak bermain video game, anak-anak yang bermain video game kurang dari 1 jam sehari ternyata memiliki skor yang lebih baik berdasarkan tes kesehatan mental dan sosial.